Bela Hastya Pertiwi
Universitas Negeri Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kohesi Gramatikal pada Rubrik Pantura Line Edisi 5 November 2022 yang Terdapat dalam E-Paper Tribun Jateng Bela Hastya Pertiwi; Imam Baehaqie
Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia Vol 5, No 3 (2022): Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/diskursus.v5i3.15753

Abstract

Analisis wacana dapat diartikan sebagai analisis mengenai bagaimana teks yang bekerja dalam praktik sosial maupun budaya. Dari analisis yang telah dilakukan pada keempat judul dalam rubrik pantura line pada e-paper Tribun Jawa Tengah, memperoleh hasil unsur referensi sebanyak 26, lalu unsur konjungsi sebanyak 6, selanjutnya unsur substitusi sebanyak 13, dan unsur elipsis sebanyak 2. Penelitian ini dilaksanakan dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini berupa penggalan teks berita yang diduga mengandung kohesi gramatikal. Sumber data pada penelitian ini adalah teks berita dalam rubrik Pantura Line yang terdapat pada E-Paper Tribun Jawa Tengah edisi 5 November 2022 yang terdiri atas empat judul berita. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik catat. Metode penyajian hasil analisis data dilakukan secara informal.