Arif Desramaza
Universitas Jambi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS PROJECT BASED LEARNING BERBANTUAN SMART APPS CREATOR Arif Desramaza; Sufri Sufry; Feri Tiona Pasaribu
Pedagogy: Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 8 No. 1 (2023): Pedagogy : Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/pedagogy.v8i1.2382

Abstract

Tujuan penelitian ini menghasilkan bahan ajar berupa media pembelajaran berbasis Project Based Learning dengan menggunakan aplikasi Smart Apps Creator yang memenuhi kriteria kevalidan dan kepraktisan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang menggunakan model ADDIE yang mana memiliki tahapan pengembangan Analisis, Desain, Pengembangan, Implimentasi dan Evaluasi. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah kualitas hasil pengembangan media pembelajaran dari hasil analisis validasi materi dengan persentase 90%, analisis validasi desain dengan persentase 90% memenuhi kriteria sangat valid. Hasil analisis angket menunjukkan bahwa media pembelajaran memenuhi kriteria sangat praktis. Berdasarkan hasil analisis angket penilaian oleh guru matematika SMP Negeri 22 Kota Jambi dengan persentase 100%, hasil analisis angket uji coba kelompok kecil dengan persentase 90%. Dengan demikian media pembelajaran berbasis Project Based Learning (PjBL) berbantuan aplikasi Smart Apps Creator telah memenuhi kriteria valid dan praktis.