Mahfudz Jailani Aminulloh
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Implementasi Kebijakan Sertifikat Vaksin Sebagai Syarat Masuk Kawasan Wisata (Studi Pada Kawasan Wisata Gunung Bromo) Sitti Marwiyah; Mahfudz Jailani Aminulloh
PAMARENDA : Public Administration and Government Journal Vol 1, No 2 (2021): Edisi November
Publisher : Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Halu O

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (388.861 KB) | DOI: 10.52423/pamarenda.v1i2.21310

Abstract

Pandemi covid-19 ialah bencana non alam yang melanda banyak sekali negara diseluruh dunia termaksud Indonesia. Pandemi covid-19 menyebabkan kelumpuhan pada berbagai sektor kehidupan serta memiliki dampak kompleksitas tinggi bagi masyarakat Indonesia. Dalam hal ini langkah yang diambil pemerintah Indonesia guna menanggulangi serta pencegahan covid-19 yaitu dengan menerapkan kebijakan sertifikat vaksin. Dengan memakai penelitian jenis diskriptif dan pendekatan kualitatif, dimana penelitian ini lebih menekankan dipengungkapan makna serta proses latar belakang alami yang digunakan menjadi sumber data langsung. Penggunaan metode kualitatif di penelitian ini artinya untuk mengetahui serta menganalisis lebih jauh pengelolaan kawasan pariwisata Gunung Bromo yang dilakukan oleh Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Dari hasil penelitian implementasi kebijakan vaksinasi covid-19 yang di terapkan pada tempat wisata gunung bromo sesuai teori Merilee S. Grindle (ditentukan oleh dua variabel besar, yakni isi kebijakan (content of policy) serta lingkungan implementasi (context of implementation). Kata kunci : Kawasan Wisata Bromo, Kebijakan, Serifikat Vaksin