Norma Nurul Hidayati
Universitas Pancasakti Tegal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Perbandingan Kinerja Karyawan Nissan Datsun Tegal Sebelum dan Sesudah Pelatihan Norma Nurul Hidayati; Yuniarti Herwinarni
Konsentrasi: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 1 No. 2 (2021): June
Publisher : Major Management, Faculty of Economics and Business, Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (704.707 KB) | DOI: 10.12345/konsentrasi.v1i2.13

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti menganalisis perbandingan kinerja karyawan se­belum dan sesudah pelatihan. Variabel yang digunakan dalam penelitian yaitu sebelum pe­la­tihan dan sesudah pelatihan sebagai variabel independen, dan kinerja sebagai variabel de­pen­den. Hipotesis dalam penelitian ini adalah H0: tidak terdapat perbedaan kinerja karyawan se­belum dan sesudah pelatihan dan Ha: terdapat perbedaan kinerja karyawan sebelum dan se­su­dah pelatihan. Penelitian ini menggunkan penelitian kuantitatif. Sumber data dalam pe­ne­li­ti­an ini yaitu data primer dimana metode pengumpulan data menggunakan metode kue­sio­ner yang disebar kepada seluruh karyawan Nissan Datsun Tegal. Jumlah sampel yang digu­na­kan berjumlah 30 responden.. Hasil penelitian ini menunjukkan bah­­wa ada pengaruh pe­ning­ka­tan kinerja sebelum dan sesudah pelatihan dilakukan. Hal ini me­n­jelaskan bahwa kinerja kar­yawan tidak hanya didukung oleh keinginan untuk bekerja, na­mun penunjang terbesar un­tuk pencapaian kinerja yang maksimal adalah pada pemberian pe­latihan oleh perusahaan.