Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi

Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Meningkatkan Penjualan Buku Pada PT. Gramedia Kota Makassar Andrew Ridow Johanis M
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 5 No. 4 (2022): Agustus - Oktober
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (155.235 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran dapat meningkatkan penjualan buku pada PT. Gramedia Kota Makassar serta untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran promosi dan harga yang dapat meningkatkan penjualan buku pada PT. Gramedia Kota Makassar. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini dimana variabel bebasnya yaitu Harga (X1) dan Promosi (X2) sedangkan variabel terikatnya yaitu Penjualan (Y). Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen PT. Gramedia Kota Makassar dengan total 80 orang. Metode yang digunakan dalam penentuan sampel yaitu metode Slovin. Penelitian ini menggunakan metode pengujian secara parsial (Uji T) dengan tingkat signifikan α = 0,025. Hasil dari penelitian ini, menunjukkan bahwa variabel Harga (X1) dan Promosi (X2) yang diukur berpengaruh positif dan signifikan terhadap penjualan (Y).