Sya’ad Afifuddin Sembiring
Program Studi Ekonomi Pembangunan, Universitas Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH UPAH MINIMUM REGIONAL, INVESTASI, DAN JUMLAH PENDUDUK TERHADAP KESEMPATAN KERJA DI SUMATERA UTARA Danish Sahil; Coki Ahmad Syahwier; Sya’ad Afifuddin Sembiring; Raina Linda Sari
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 1 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Februari 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (265.14 KB) | DOI: 10.55681/primer.v1i1.22

Abstract

Peneltian ini bertujuan guna menganalisis pengaruh dari Upah minimum regional, investasi dan jumlah penduduk terhadap kesempatan kerja di Sumatera Utara dalam kurun waktu 2011-2020. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh melalui website Badan Pusat Statistik (BPS) Sumatera Utara pada bagian Upah Minimu Regional, Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN), Jumlah Penduduk, dan jumlah angkatan kerja yang bekerja di Provinsi Sumatera Utara. Metode pengolahan data yang digunakan pada penelitian ini adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Upah Minimum Regional mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kesempatan Kerja di Sumatera Utara, Investasi mempunyai pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Kesempatan Kerja di Sumatera Utara, Jumlah Penduduk mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kesempatan Kerja di Sumatera Utara, serta Upah Minimum Regional, Investasi, dan Jumlah Penduduk menunjukkan bahwa secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Kesempatan Kerja di Sumatera Utara.