Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Antarmuka Aplikasi Monteer dengan Metode Design Thinking Fellyca Effendi; Kevin Andreas; Calvin Bertnas Valentino; Daniel Johan; Jasen Jonathan; Laurentius Ricardo Wijaya; Muhammad Rizky Pribadi
MDP Student Conference Vol 1 No 1 (2022): The 1st MDP Student Conference 2022
Publisher : Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (609.236 KB)

Abstract

Abstract: Many people have troubles in fixing their vehicles, calling in mechanics, and maintaining their vehicles. To overcome those problems, We developed Monteer application which will provide features like call a mechanic, guide book, tow, and more. In designing Monteer application, requires a long thinking process. In addition, the error in using the application also happens. So therefore, in designing Monteer UI, "Design Thinking" method is used. Design thinking method is an approach method to solve problems with the main focus on the user and need to go through five steps that is "Empathize", "Define", "Ideate", "Prototype", and "Testing". Therefore, the application will be easy to use. Abstrak: Banyak masyarakat kesulitan dalam memperbaiki kendaraan, memanggil montir, serta merawat kendaraan. Untuk mengatasi kesulitan-kesulitan tersebut, dikembangkan aplikasi Monteer yang akan menyediakan berbagai fitur seperti pemanggilan montir, buku panduan, derek, dan lain sebagainya. Dalam merancang aplikasi Monteer, memerlukan proses pemikiran yang tidak sebentar. Selain itu, kesalahan/kesulitan dalam penggunaan aplikasi juga sering terjadi. Maka dari itu, untuk merancang antarmuka aplikasi Monteer digunakan metode Design Thinking. Metode Design Thinking adalah suatu metode pendekatan untuk memecahkan masalah dengan fokus utama pada pengguna serta perlu melalui lima tahapan, yaitu Empathize, Define, Ideat, Prototype, dan Testing. Dengan demikian, aplikasi akan lebih mudah digunakan.