Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Innovative: Journal Of Social Science Research

Manajemen Pembelajaran Sekolah Adiwiyata Mandiri Di SD Negeri 2 Amurang Jesika Berta Pattylima; Elni J Usoh, Henny Tambingon; Shelty D.M. Sumual
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 2 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i2.831

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Manajemen Pembelajaran Sekolah Adiwiyata Mandiri di Sekolah Dasar Negeri 2 Amurang Kabupaten Minahasa Selatan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian ini ada 5 orang yaitu kepala sekolah dan 4 orang guru. Tempat penelitian di Kelurahan Lewet. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalah dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan ialah Pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah dalam merancang perangkat pembelajaran guru-guru membuat semua perangkat pembelajaran dan disesuaikan dengan keadaan sekolah. Pelaksanaan pembelajaran metode dan pembelajaran yang digunakan bervariasi sesuai dengan RPP yang dibuat, bermacam-macam penggunaan media pembelajaran dan pemanfaatan lingkungan sekitar sebagai media pembelajaran. Penilaian yang dilakukan pada peserta didik sesuai dengan penilaian K-13 dan Kurikulum Merdeka dan diterapkan HOTS pada pembelajaran dan evaluasi berupa tes.