Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Diva (1981) dalam Tinjauan Hermeneutik Radikal Jacques Derrida Budi Wibawa
Sense: Journal of Film and Television Studies Vol 6, No 1 (2023)
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/sense.v6i1.9471

Abstract

Diva (1981) adalah satu-satunya film Jean-Jaques Beineix yang menarik banyak minat kalangan akademis untuk membahasnya. Film ini dikategorikan sebagai cinéma du look oleh kritikus Prancis. Meski dianggap sebagai film yang lebih mengutamakan gaya ketimbang substansi, Diva ternyata menyiratkan situasi Prancis saat menghadapi era postmodern. Fredric Jameson, seorang pemikir postmodern terkemuka menulis sebuah artikel khusus tentang Diva dan kebangkitan Sosialisme di Prancis pada 1981. Penelitian ini berusaha memperkaya makna film Diva, dengan meminjam teori hermeneutika radikal dari Jacques Derrida. Kata kunci: Diva, Postmodern, Sinema, Sosialisme.