Jantris Agung Wijaya
Master of Nursing student at Muhammadiyah University of Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

pengaruh terapi support masyarakat gerak badan dan musik (SUPOMAS GRESIK) terhadap peningkatan kualitas hidup pasien diabetes mellitus.: A Systematic Review Jantris Agung Wijaya; Amin Samiasih; Vivi Yosafianti Pohan
Jurnal Penelitian Kesehatan SUARA FORIKES Vol 14 (2023): Nomor Khusus Juni 2023
Publisher : FORIKES

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/sf.v14i0.2589

Abstract

Latar belakang Pada pasien diabetes kualitas hidup merupakan tujuan utama perawatan, sebisa mungkin kualitas hidup yang baik harus dipertahankan pada pasien diabetes mellitus. Karena kualitas hidup yang rendah serta problem psikologis dapat memperburuk gangguan metabolik, baik secara langsung melalui stres hormonal ataupun secara tidak langsung melalui komplikasi. Diharapkan dengan dukungan masyarakat gerak badan / olah raga yang dilakukan bersama sama kelompok dukungan sebaya diabetes / masyarakat akan membuat pasien bersosialisasi sehingga masalah sosial dan lingkungan bisa teratasi (DM). Tujuan : systematic review terapi support masyarakat gerak badan dan musik (SUPOMAS GRESIK) terhadap peningkatan kualitas hidup pasien diabetes mellitus, metode : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah systematic review, yaitu suatu studi yang dilakukann untuk menganalisa literature penelitian kuantitatif dan penelitian kualitatif dari berbagai sumber hingga menjadi sebuah satu kesimpulan ide.Kata Kunci: Teknologi Kesehatan, Olahraga, Kualitas Hidup, Diabetes MelitusÂÂ