Siti Mialasmaya
Politeknik Pajajaran ICB Bandung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Administrasi Perkantoran dan Kesekretariatan

STRATEGI KOPONTREN BAITUL HIKAM ASSOFA DALAM PENGEMBANGAN BISNIS DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN KOMODITAS Said Bambang Nurcahya; Siti Mialasmaya; Nidaulhak Assadiyah; Mia Mia
Jurnal Administrasi Perkantoran dan Kesekretariatan Vol 1 No 1 (2022): JURNAL ADMINISTRASI PERKANTORAN dan KESEKRETARIATAN
Publisher : LPPM Politeknik Pajajaran ICB Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (779.218 KB) | DOI: 10.59820/apk.v1i1.5

Abstract

Kendala yang paling sering dihadapi oleh Koperasi apalagi Koperasi pesantren adalah dalam hal menentukan usaha, sering kali terjebak kepada koperasi simpan pinjam dan serba usaha yang dijalankan biasanya menjual makanan, minuman, alat kantor yang diproduksi oleh pihak lain dan hanya membuat usaha tersebut berjalan seperti minimarket. Sangat jarang koperasi pesantren yang mencoba melakukan pengembangan usaha dengan menjalankan koperasi pemasaran dan koperasi produksi. Pesantren Baitul Hikam Assofa Cijinjing Kabupaten Ciamis mempunyai lahan seluas 93.190 M2 areal lahan tersebut saat ini baru dibangun 1 gedung untuk area belajar santri, nantinya pesatren direncanakan menjadi Pesantren Modern dan mempunyai fasilitas Olah raga, penginapan, sentra produk santri/satriwati dan wisata alam dan religi .Dengan dasar pertimbangan untuk mengoptimalkan lahan yang direncanakan secara terintegrasi di pesantren, ada beberapa Unit Usaha yang akan dikembangkan di lingkungan  pesantren  diantara, pembangunan gedung pengeringan komoditi Talas, Nampu,  Porang, Sukun, Serai dan Komoditas lainnya, Pengelolaan pembangunan Gedung Pengering hasil Komoditas Perkebunan dipandang perlu karena masalah komoditas yang bisa tahan lama dengan metode pengeringan dengan kadar air bahan akan berkisar antara 12 % sampai 25 %.Pengaturan suhu pengering dilakukan dengan cara mengatur alat pemanas yang dihubungkan dengan thermostat