Putri Rahmadhani
Universitas Jambi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analysis of Students' Ability to Work on Higher Order Thinking Skillsin Thematic Science Learning Putri Rahmadhani; Ricky Purnama Wirayuda
Journal of Basic Education Research Vol 4 No 1 (2023): Januari
Publisher : Cahaya Ilmu Cendekia Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37251/jber.v4i1.300

Abstract

Purpose of the study: penelitian ini bertujuan untuk melihat Kemampuan Siswa Dalam Mengerjakan Soal HOTS (Higher Order Thinking Skills) pada Pembelajaran IPA di Madrasah Ibtidaiyah Al-Hidayah Kebon IX Muaro Jambi Methodology: Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dari penelitian ini yaitu kelas V Madrasah Ibtidaiyah Al-Hidayah Kebon IX, yang terdiri dari 2 kelas yaitu kelas VA, dan VB. Jumlah populasi dalam penelitian ini yaitu 38 siswa. Dari keseluruhan populasi tersebut, dipilih 22 siswa kelas VA sebagai sampel. Adapun teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini yaitu purposive sampling yang berdasarkan kriteria telah menerapkan soal HOTS (Higher Order Thinking Skills) pada pembelajaran IPA. Main Findings: kemampuan siswa Madrasah Ibtidaiyah Al-Hidayah Kebon IX di dalam mengerjakan soal HOTS (Higher Order Thinking Skills) pada pembelajaran IPA berada pada kategori cukup baik. Novelty/Originality of this study: Dengan adanya penelitian ini, dapat berguna bangi guru untuk mengetahui sejauhmana kemampuan siswa dalam mengerjakan soal HOTS (Higher Order Thinking Skills) khusunya pada pembelajaran matematika dan guru juga dapat meningkatkan lagi kemampuan siswa dalam mengerjakan soal HOTS (Higher Order Thinking Skills) yang terdapat pada level menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta