Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Basicedu

PAGORO-QR: Bahan Ajar Papan Gotong Royong Integrasi QR-Code Berbasis Pendidikan Karakter Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Annas Solihin; Lilik Pujiyati; Putri Fiisyatil Huludah As Syanis; Sri Lestari; Ari Metalin Ika Puspita
Jurnal Basicedu Vol. 8 No. 3 (2024): June
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v8i3.7623

Abstract

Meningkatkan efektivitas pembelajaran dan keterlibatan siswa dalam pembelajaran Pendidikan Pancasila dilakukan dengan pengembangan bahan ajar PAGORO-QR yang disesuaikan dengan kebutuhan siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan bahan ajar PAGORO-QR berbasis pendidikan karakter yang layak, ditinjau dari validitas, efektivitas, dan praktikabilitas. Metode penelitian ini adalah Reserach and Development (R&D) dengan model pengembangan ADDIE. Subyek uji coba dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV di SD IT At Taqwa Babatan Surabaya. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini meliputi lembar validasi untuk mengetahui tingkat validitas, lembar respon angket untuk mengetahui tingkat praktikabilitas penggunaan, dan lembar tes meliputi tes sebelum (pretes) dan tes sesudah (postes) untuk mengukur keefektivan produk yang dikembangkan dalam pembelajaran. Teknik analisis data meliputi data kualitatif dan data kuantitatif. Hasil penelitian ini adalah produk bahan ajar interaktif PAGORO-QR yang terdiri dari Papan GORO, LKPD GORO, E-Modul GORO, dan Dart Game GORO. Hasil uji validitas menunjukkan PAGORO-QR memiliki tingkat validitas materi 90% (Sangat Valid) dan media 98% (Sangat Valid), uji efektivitas dengan uji Wilcoxon menunjukkan sig. (2-tailed) 0,000 ? 0,05, yang berarti efektif, dan uji praktikabilitas menunjukkan tingkat praktikabilitas 93,33% (Sangat Praktis). Kesimpulan dari penelitian ini adalah PAGORO-QR layak digunakan dalam pembelajaran
Co-Authors Achmad Khoirun Ni’am Aljunaidi Acni Keryna Purnomo Adila Firyal Puspaningtyas Afif Rifa’i Alfatan Afifah Intan Febriyanti Alif Rohmatus Syukriya Alifia Adellia Putri Alleanda Ria Paramitha Amelia Nadhiva Ananda Aisyah Rachmawati Annas Solihin Artya Putri Susetya Azizah Rahma Vadila Bercha Wahyudi Ayulea Andhani Bintang Purnama Putra Catur Pamungkas Hari Subekti Delia Indrawati Deyah Nur Alfi Lutfiani Diki Darmawan Dinar Rossyalia Alfianto Dini Putri Isnaeni Elok Lintang Langit Timur Evan Rasyid Nandana Febilia Ceril Rachmadani Febrina Satira Putri Fini Nur Aini Fitri Hidayah Furi Sri Rahayu Wulan Safitri Haria Nansa Rahmadhany Hildan Deswari Kenyo Wangsa Euanggelion Laily Mahmudah Lilik Pujiyati Linda Wahyuni M. Ahlul ‘Ilmi Yuliantono Malista Sint Oida Bani Marky Cavalera Prasetya Marsa Safinah Artanti Meychel Salsabila Moh. Fairus Heriawan Muafi Abdus Syakur Muhammed Nabil Ghulam Marzouk Nour El Ein Muna Rahmatin Nasywa Dellia Puteri Nazah Dwi Putricia Neni Mariana Niken Salsavita Novela Serly Aulia Nur Farida Pranata Dewi Ratna Swari Putri Fiisyatil Huludah As Syanis Rahma Noor Afifah Rahul Ubaidillah Refida Muflichuna Suliyono Refina Faisyatul Adzkiya Rena Nur Aliya Yunilafaiza Revalya Putri Wirantono Rizky Ainur Ridho Roihana Lathifatunnabila Satria Al Fauzi Ramadhan Sheyla Nanda Azizah Siti Farianti Sofinatuz Zuhro Sri Lestari Stefanie Marla Laudia Tasnim Mahhmudatur Riza Tasya Crisanti Manalu Titik Mulyaningsih Wakhdah Alisa Berliana Putri Yayang Maulani Indyatmaja