This Author published in this journals
All Journal JIPM Connectedness
Yonathan Setyawan
Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Skala Kebersyukuran pada Mahasiswa Generasi ā€œZā€ Yonathan Setyawan; Arlen Leonarda Purnama Putra; Alvinda Sukma Nastiti; Shenda Mahayu Ekananda
Jurnal Ilmiah Psikomuda (JIPM) Connectedness Vol 3 No 1 (2023): Jurnal Ilmiah Psikomuda (JIPM) Connectedness
Publisher : Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kebersyukuran bagi mahasiswa generasi Z sangat penting untuk diketahui agar prodi dapat membuat kebijakan yang tepat bagi mahasiswa untuk selalu semangat dalam melaksanakan perkuliahan. Terkait dengan hal tersebut, penelitian ini mencoba membuat skala kebersyukuran bagi siswa generasi Z. Skala ini berbentuk skala Likert dan skala ini digunakan untuk mengukur tingkat kesesuaian responden terhadap item-item yang mendukung rasa syukur siswa generasi Z. Semakin besar skor skala maka semakin besar rasa syukur responden, sedangkan semakin kecil skor maka dapat diindikasikan siswa kurang bersyukur. Berdasarkan analisis terhadap 18 item skala yang dibuat, item skala tersebut valid dan reliabel dilihat dari skor homogenitas dan diskriminasi item yang baik.