Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENERAPAN KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM BERBASIS GAMIFIKASI TERHADAP BUDAYA KNOWLEDGE SHARING Rahmad Hidayad; Silmi Fauziati; Eko Nugroho
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 3 No. 1 (2019): PROSIDING SEMNAS INOTEK Ke-III Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/inotek.v3i1.514

Abstract

Pengetahuan dalam organisasi adalah pondasi utama dalam persaingan. Pengetahuan dimiliki oleh individu-individu dalam organisasi yang berkaitan dengan proses bisnis. Untuk mengelola pengetahuan tersebut dikembangkan teknologi Knowledge Management System (KMS). KMS berfungsi untuk membantu mengelola pengetahuan sehingga tidak hilang dan dapat dipergunakan untuk mendorong kemajuan organisasi. Hambatan utama dalam penerapan KMS adalah motivasi. Penelitian ini menganalisis pengaruh KMS memanfaatkan Moodle dan OpenKM dan metode gamifikasi. Analisis dilakukan untuk mengukur pengaruh KMS terhadap performa sharing knowlwedge. Terdapat 4 hipotesis yang diuji dengan hasil keseluruhannya diterima. Penelitian menunjukan bahwa penggunaan gamifikasi memberikan pengaruh positiv dalam proses knowledge sharing.