Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Tataniaga Beras di Desa Tugu Harum Kecamatan Belitang Madang Raya Kabupaten OKU Timur Iman Sulaiman; Zulkarnain
Jurnal Bakti Agribisnis Vol. 8 No. 02 (2022): Jurnal Bakti Agribisnis
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER) Belitang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.186 KB) | DOI: 10.53488/jba.v8i02.144

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: 1) mengetahui margin pemasaran di lembaga pemasaran beras di Desa Tugu Harum Kecamatan Belitang Madang Raya Kabupaten OKU Timur, 2) mengetahui farmer share di saluran pemasaran I, II, dan III pada tataniaga beras di Desa Tugu Harum Belitang Madang Raya Kabupaten OKU Timur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata–rata margin pemasaran pada produsen beras adalah Rp 2.927,87/kg, pedagang pengumpul adalah Rp 950,00/kg, dan pedagang pengecer adalah Rp1.050,00/kg. Rata – rata farmer share yang diperoleh petani pada saluran pemasaran I sebesar 57,59 %, saluran pemasaran II sebesar 50,61%, dan saluran pemasaran III, sebesar 44,64%.