This Author published in this journals
All Journal Menara Ilmu
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Pemberian Beberapa Takaran Ampas The Terhadap Pertumbuhan Pada Pembibitan Kakao (Theobroma Cacao. l.) Yusnaweti Yusnaweti; Yulfidesi Yulfidesi; Zulfitria Zulfitria; Julyadi Julyadi
Menara Ilmu : Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 JULI 2023
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31869/mi.v17i1.4536

Abstract

Penelitian tentang “Pengaruh Pemberian Beberapa Takaran Ampas Teh Terhadap Pertumbuhan Pada Pembibitan Kakao (Theobroma cacao L.)” dilaksanakan di rumah setengah bayangan di kebun percobaan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan takaran ampas teh yang tepat untuk pertumbuhan pada pembibitan tanaman kakao. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 4 ulangan. Dengan dosis 0 teh/polybag, 1 kantong teh/polybag, 2 kantong teh/polybag 3 kantong teh/polybag dan 4 kantong teh/polybag. Hasil data pengamatan dirata - ratakan dan dianalisis secara statistik menggunakan uji F pada taraf nyata 5 %. Hasil peneltian belum memperlihatkan perbedaan yang nyata untuk pertumbuhan tanaman Kakao. Kata Kunci : Ampas Teh dan Tanaman Kakao (Theobroma cacao L.)