Marta Marta
Program Studi Diploma Tiga Keperawatan, STIKes Mitra Husada Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengajaran Bahasa Inggris Menggunakan Metode Roleplay Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Bahasa Inggris Pada Anak Usia 10-13 Tahun Di Desa Bangun Sari Zulkarnain Batubara; Marta Marta; Indra Agussamad
Ahsana: Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2023): Februari 2023 - Ahsana: Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Indonesian Scientific Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59395/ahsana.v1i1.308

Abstract

Kesulitan yang terjadi dalam belajar bahasa khususnya bahasa Inggris adalah bahwa kebanyakan orang yang sudah memiliki pengetahuan kosa kata dan tata bahasa Inggris yang baik belum mampu untuk menggunakan bahasa Inggris dalam berkomunikasi bahkan untuk percakapan sehari-hari. Hasil wawancara dan observasi yang diperoleh dari pernyataan anak-anak desa bangun sari menyatakan bahwa Pembelajaran bahasa Inggris di sekolah dengan metode ceramah dan latihan soal (teacher active) dinilai masih kurang menyenangkan dan membosankan bagi siswa. Metode pengajaran dan SDM (Sumber Daya Manusia) guru menjadi faktor penting penyebab kurang nyamannya pembelajaran bahasa Inggris di Sekolah. Padahal dengan memperkaya metode pengajarannya Dengan metode yang menarik seperti roleplay anak-anak bisa memerankan secara langsung dan melatih mereka dalam pengucapan kata-kata dalam bahasa Inggris. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan Berbicara anak-anak dalam bahasa Inggris sehingga dapat memberikan bantuan pada sekolah dalam usaha meningkatkan kemampuan kosakata bahasa Inggris siswa.