This Author published in this journals
All Journal Jurnal DIALEKTOLOGI
Yulia Marheni
Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia Universitas Islam Ogan Komering Ilir Kayuagung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH STRATEGI 3W2H DALAM KEMAMPUAN MENULIS TEKS BERITA PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 KAYUAGUNG KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR Novi Santi; Yulia Marheni
Dialektologi Vol 6 No 01 (2021): DIALEKTOLOGI
Publisher : Universitas Islam Ogan Komering Ilir Kayuagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52237/dialektologi.v6i01.259

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh strategi 3W2H dalamkemampuan menulis teks berita. Metode penelitian ini menggunakan metodeeksperimen semu dan populasinya adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1Kayuagung Kabupaten Ogan Komering Ilir tahun ajaran 2018/2019.Pengambilan sampel berdasarkan purposive sampling, diperoleh kelas VIII.1sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII.4 sebagai kelas kontrol. Teknikpengumpulan data dilakukan dengan teknik tes, yaitu unjuk kerja menulis teksberita. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh signifikanpembelajaran kemampuan menulis teks berita antara siswa kelas VIII.1 yangmendapat pembelajaran dengan menggunakan strategi 3W2H dengan siswa kelasVIII.4 yang mendapat pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik. Haltersebut dibuktikan dari hasil uji-t pada skor postes kelompok eksperimen dankelompok kontrol yang dilakukan dengan bantuan SPSS 22. Berdasarkan hasilperhitungan uji-t terdapat perbedaan nilai rata-rata tes akhir pada kelompokeksperimen dam kelompok kontrol. Nilai rata-rata kelompok eksperimen yaitu86,2917 dan nilai rata-rata pada kelompok kontrol yaitu 73,2500. Berdasarkanhasil analisis hipotesis dengan menggunakan rumus uji-t diperoleh thit sebesar7,662 dan ttab 1,67866 dengan derajat keabsahan 46 (df 46) jadi thit > ttab, artinyaH0 ditolak dan Ha diterima. Artinya, strategi 3W2H berpengaruh dalampembelajaran menulis teks berita siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kayuagung.