This Author published in this journals
All Journal Jurnal DIALEKTOLOGI
Ernani
Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TIPE KEPRIBADIAN TOKOH DALAM NOVEL LAYANGAN PUTUS KARYA MOMMY ASF DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PEMBELAJARAN DI SMA Ernani; Emilia Oktarina
Dialektologi Vol 7 No 02 (2022): DIALEKTOLOGI
Publisher : Universitas Islam Ogan Komering Ilir Kayuagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan tipe kepribadian tokoh, faktor yang mempengaruhi kerpibadian tokoh dalam novel “Layangan Putus” karya Mommy ASF serta implikasinya terhadap pembelajaran di SMA. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan Psikologi Sastra.Kepribadian yang dimiliki tokoh utama dan tokoh tambahan terdiri dari 10 kepribadian diantaranya, pribadi yang sabar ada 4 data, emosional ada 7 data, tidak tenang ada 5 data, ingatan baik ada 3 data, pantang menyerah ada 3 data, rajinbelajar ada 2 data, pribadi yang tenang ada 4 data, pribadi keras ada 2 data, empati ada 2 data, suka menolong ada 2 data. Kepribadian emosional lebih dominan dari kepribadian lainnya hal tersebut dapat dibuktikan berdasarkan penjelasan diatas. Dan faktor yang mempengaruhi tokoh terdapat dua faktor yakni, faktor genetik dan faktor lingkungan keluarga. Serta penelitian ini dapat diimplikasikan dalam pembelajaran terkhusus pelajaran sastra dan bahasa Indonesia kelas XII semester ganjil. Peserta didik dapat belajar bagaimana cara menganalisis, dan denganmembaca penelitian ini, pesera didik dapat mengetahui cara menganalisis sifatsifat, watak atau kepribadian tokoh dalam novel dan mengkait unsur intrinsik yang satu dengan lainnya.