marali banjarnahor, marali
universitas medan area

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Study Kelayakan Kebutuhan Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit Yang Optimal Tahun 2010-2020 Di Propinsi Sumatera Utara Berdasarkan ketersediaan Produksi TBS banjarnahor, marali
JOURNAL OF INDUSTRIAL AND MANUFACTURE ENGINEERING Vol 1, No 1 (2017): edisi mei
Publisher : JOURNAL OF INDUSTRIAL AND MANUFACTURE ENGINEERING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1131.736 KB)

Abstract

Perencanaan dan pendirian suatu pabrik atau industri merupakan suatu study yang kongkrit , karena harus mempertimbangkan banyak aspek , baik aspek teknik, aspek pendanaan,  aspek ekonomis maupun sosial.Industri Pengolahan Kelapa Sawit merupakan Jenis Pabrik yang besar di Propinsi Sumatera yang merupakan penghasil Produk TBS terbesar di Indonesia oleh karena itu untuk menyeimbangkan hasil Produksi dengan ketersediaan Pengolahan maka perlu dilkukan suatu penelitian . Berdasarkan pengamatan penulis terdapat lebih kurang 99 unit Pabrik kelapa sawit yang tersebar di Sumatera Utara dengan Kapasitas yang beragam mulai dari Kapasitas Olah 30 ton/jam hingga 90 ton/jam dengan total kapasitas 17.280.000, ton/jam. Perkembangan produk TBS meningkat setiap tahun dan berdasarkan metode forcast diperkirakan pada tahun 2023 akan mencapai 22.750.000,-ton/jam. Oleh karena itu perkembangan kebutuhan Pabrik dengan kapasitas rata-rata  30 ton/jam dibutuhkan pembangunannya sebanyak 12 unit pabrik. Pembiayaan suatu Pabrik kapasitas 30 ton/jam dihitung dengan pendekatan Global sebesar Rp.120.000.000.000,-/unit.Perencanaan kebutuhan pabrik ini mempunyai peluang besar dengan pertumbuhan permintaan CPO yang semakin meningkat setiap tahun dengan kisaran 3 % setiap tahun .Demikian juga harga pada pasar internasional mengalami peningkatan yang signifikan walaupun sering terjadi fluktuasi setiap bulan