This Author published in this journals
All Journal JAPB
Halisa Pahriati
Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI PENCAPAIAN HASIL PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) DI TINJAU DARI ASPEK KETEPATAN DI KELURAHAN PEMBATAAN KABUPATEN TABALONG Halisa Pahriati; Safrul Rijali; Jamaludin Jamaludin
JAPB Vol 2 No 2 (2019)
Publisher : lppm.stiatabalong.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis evaluasi pencapaian hasil penerimaan pajak bumi dan bangunan (PBB) di tinjau dari aspek ketepatan di kelurahan Pembataan kabupaten Tabalong. Penelitian ini menggunakan metode deskriftif kualitatif, dalam pengumpulan data peneliti harus terjun sendiri ke lapangan secara aktif. Teknik pengumpulan data melalui langkah-langkah observasi partisipasi, wawancara dan dokumentasi. Sumber informasi dalam penelitian ini adalah lima orang informan. Teknik analisi data yang digunakan yang meliputi empat kompunen yaitu data collection, data reduction, data display, conculisions drawing. Hasil penelitian menyatakan bahwa Evaluasi pencapaian hasil penerimaan pajak bumi dan bangunan (PBB) di tinjau dari aspek ketepatan di kelurahan Pembataan kabupaten Tabalong dapat dikatakan sudah berjalan dengan tepat. Kata Kunci : Evaluasi penerimaan pajak bumi dan bangunan