Evander Ch. Nelwan
Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Sam Ratulangi,

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Studi perbandingan hasil penggambaran lambung kapal dengan menggunakan metode pantograf dan fotografi (Comparative study of hull depiction using pantograph and photography methodes) Evander Ch. Nelwan; Revold D. Ch. Pamikiran; Fransisco P.T. Pangalila
JURNAL ILMU DAN TEKNOLOGI PERIKANAN TANGKAP Vol. 2 No. 5: Juni 2017
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35800/jitpt.2.5.2017.15945

Abstract

The depiction of the ship’s hull was made to determine it’s form, model and volume.  An experiment has been done to compare pantograph and photography technique in the drawing process. The research object is a multi-fungtional fishing vessel, owned by Dinas Perikanan dan Kelautan Manado, it has dimention lenght (L) 10,75m (Loa), width (B) 2,75m and depth (D) 1,3m. The time needed to transcrible the boat design using photography technique are 35-45 minutes, while the pantograph technique needs 85-150 minutes. In the drawing process, pantograph techniques require refinement to duplicate the hull shape, while the photography technique is easier to process the image because it uses digital image program.Key words: Hull, depiction of the hull ship used pantograph and photography technique. ABSTRAKPenggambaran lambung kapal dilakukan untuk mengetahui bentuk, model dan volume kapal.  Ujicoba dalam penelitian ini menggunakan teknik pantograf dan fotografi sebagai perbandingan secara experiment. Objek penelitian adalah Kapal Ikan prototype multi-fungsi milik Dinas Kelautan dan Perikanan Manado di Kecamatan Lolak Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara.  Dimensi Utama kapal dengan Panjang (L) 10.75m (Loa), Lebar (B) 2.75m dan Tinggi lambung (D) 1.3m. Waktu kerja untuk menghasilkan gambar lambung kapal denganteknik fotografi memerlukan 35-45 menit, sedangkan dengan teknik pantograf memerlukan waktu 85-150 menit.  Dalam proses kerja untuk memperoleh hasil penggambaran, teknik pantograf memerlukan penghalusan menurut kecenderungan bentuk lambung kapal, sedangkan teknik fotografi lebih mudah dalam mengolah gambar karena menggunakan program gambar digital.Kata kunci: Lambung kapal, Teknik penggambaran dengan pantograf dan fotografi