Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Bahan Ajar Indonesia melalui Cerita Islam di Madrasah Ibitidaiyah Negeri 1 Legok Novi Irwansyah; Widya Gusfita; Ade Fitri
JURNAL PENDIDIKAN DAN SAINS Vol 1 No 1 (2021): Manajemen Pembelajaran
Publisher : Universitas Tangerang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengembangan bahan ajar Bahasa Indonesia melalui Cerita Islami merupakan salah satu sarana guna membantumemahamkan siswa dalam proses pembelajaran. Bahan ajar Bahasa Indonesia melalui Cerita Islami dapatdigunakan sebagai alat bantu guru dalam proses pembelajaran di kelas sehingga guru tidak hanya menggunakanmetode konfensional dalam mengajar. Berdasarkan dari hasil wawancara dengan Ibu Khotimah selaku guru kelasIV-C MIN 1 Legok, dalam proses pembelajaran Bahasa Indonesia yang diterapkan di sekolah kurang bervariasi.Selain itu kurangnya buku bacaan yang dapat menunjang pembelajaran Bahasa Indonesia. Tujuan penelitian iniadalah mendiskripsikan spesifikasi produk yang dihasilkan berupa bahan ajar Bahasa Indonesia melalui CeritaIslami untuk tematik kelas IV di MIN 1 Legok, menjelaskan perbedaan hasil belajar Bahasa Indonesia yangmenggunakan bahan ajar Bahasa Indonesia melalui Cerita Islami dan yang tidak menggunakan bahan ajar BahasaIndonesia melalui Cerita Islami.Bentuk penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah deskriptif dengan analisis data secara kualitatif dankuantitatif. Penelitian dengan pendekatan kualitatif menggunakan validasi ahli materi, ahli media, ahlipembelajaran Bahasa Indonesia/guru kelas, dan siswa, sedangkan penelitian kuantitatif deskriptif menggunakanrumus uji T dan menggunakan penghitungan komputer SPSS. Jenis penelitian ini adalah Research andDevelopment, yang mengacu pada model Dick & Carey.Hasil dari penelitian Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Indonesia Melalui Cerita Islami di MIN 1 Legokmemenuhi kriteria valid dengan hasil uji ahli materi mencapai tingkat kevalidan 95%, ahli desain mencapai 96%,untuk ahli pembelajaran Bahasa Indonesia mencapai 98%, untuk hasil uji coba kelompok kecil 94%, dan untukhasil uji coba lapangan mencapai 95%, bahan ajar melalui Cerita Islami secara efektif meningkatkan hasil belajarsiswa yakni dengan melihat nilai rata-rata dari kelas eksperimen 92 dan dari kelas kontrol 76. Pada uji T denganmenggunakan rumus uji t-tes berkorelasi dengan tingkat kepercayaan 95% diperoleh hasil t hitung ≥ t tabel yaitu 5,44≥ 2,14 artinya Ho ditolak dan Ha diterima. Sehingga, terdapat perbedaan yang signifikan terhadap buku ajar yangdikembangkan.