Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Sistem Informasi Manajemen dalam Meningkatkan Efisiensi Operasional pada Perusahaan Skala Menengah Tedy Mawardi Tedy Mawardi; Ines Heidiani Ikasari
AI dan SPK : Jurnal Artificial Intelligent dan Sistem Penunjang Keputusan Vol. 1 No. 1 (2023): Jurnal AI dan SPK : Jurnal Artificial Inteligent dan Sistem Penunjang Keputusan
Publisher : CV. Shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran Sistem Informasi Manajemen (SIM) dalam meningkatkan efisiensi operasional pada perusahaan skala menengah. Melalui integrasi sistem fungsional, SIM memungkinkan perusahaan untuk menghubungkan departemen-departemen yang berbeda dan memfasilitasi kolaborasi dan koordinasi yang lebih baik. mplementasi SIM membantu perusahaan skala menengah meningkatkan visibilitas operasional mereka. Dengan data yang terintegrasi, manajemen dapat melihat gambaran keseluruhan kinerja perusahaan dan mengidentifikasi area yang perlu ditingkatkan. Hasil implementasi SIM pada perusahaan skala menengah termasuk integrasi dan koordinasi operasional yang lebih baik, pengelolaan data yang terpusat, otomatisasi proses bisnis, pelaporan dan analisis yang akurat, pengurangan biaya operasional, dan peningkatan kepuasan pelanggan.