Mahril Fadli
Universitas Putra Indonesia YPTK Padang, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Validitas Media Pembelajaran Komputer dan Jaringan Dasar Berbasis Augmented Reality Mahril Fadli; Rini Sefriani; Indra Wijaya
Journal of Research and Investigation in Education Volume 1, No. 3, December 2023: Accepted
Publisher : SAFE-Network

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37034/residu.v1i3.152

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat Validitas, Perancangan Dan Pembuatan Media Pembelajaran Komputer Dan Jaringan Dasar Berbasis Augmented Reality Pada Kelas X TKJ SMK Kartika 1-2 Padang Semester Ganjil Tahun Ajaran 2021/2022. Jenis penelitian ini adalah R&D (Research & Development) dan menggunakan model analisis ADDIE, dengan desain dan langkah- langkah pengembangan yaitu Analysism Design, Development, Implementation dan Evaluation. Subjek penelitian berjumlah 25 orang. Hasil analisis uji validitas oleh validator didapatkan sebesar 89,46%, dapat di interprestasikan sangat valid digunakan. Dengan demikian maka media pembelajaran Augmented Reality berbasis Android sebagai media pembelajaran sudah teruji kelayakan, keunggulan, dan dapat digunakan pada proses pembelajaran pada mata pelajaran Komputer dan Jaringan Dasar Kelas X TKJ di SMK Kartika 1-2 Padang.