Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Workshop Laporan Pertanggungjawaban UMKM Di Kecamatan Cicalengka, Ciwidey, Lembang Dan Ciparay Silviana Silviana; Achmad Fadjar; Veronica Christina M.P.P; Tetty Lasniroha Sarumpaet; R. Wedi Rusmawan Kusumah; Karhi Nisjar Sardjudin
Jurnal Inovasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Inovasi Masyarakat
Publisher : LP2M Universitas Widyatama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1169.463 KB) | DOI: 10.33197/jim.vol2.iss1.2022.864

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk memberi pelatihan/workshop mengenai pengetahuan akuntansi dasar dan penyusunan laporan pertanggungjawaban sederhana, bekerjasama dengan Mitra Gerakan Nusantara Hijau (GNH) terutama UMKM yang menjadi binaan GNH yaitu UMKM di Cicalengka, Ciwidey, Lembang dan Ciparay. Pelatihan ini bertujuan agar UMKM memiliki laporan keuangan yang benar walau bentuknya masih sederhana, sehingga informasi laporan keuangan dapat bermanfaat bagi pengurus, pengelola dan anggota UMKM, untuk mengetahui posisi riil keuangan (Harta, Utang dan Ekuitas), dimana informasinya akan sangat bermanfaat di dalam proses pengambilan keputusan ekonomi UMKM. Adapun prosedur yang telah dilakukan selama PKM: (1) ketua cluster bertemu mitra, sekaligus penandatangan kerja sama, (2) review materi yang dibutuhkan UMKM dengan Mitra GNH (3), rapat dengan semua anggota cluster, persiapan PKM sebanyak 3 kali (4) rapat dengan semua UMKM, (5) pelaksanaan PKM, (6) rapat penutup untuk penyusunan laporan PKM dan publikasi adapun pelaksanaan PKM dilakukan secara online melalui Webinar Workshop Akuntansi Dasar dan Laporan Pertanggungajwaban UMKM. Hasil wawancara dengan Ketua Umum GNH dan Hasil diskusi dengan Koordinator UMKM, diketahui bahwa permasalahan yang UMKM hadapi adalah masih belum tertatanya pembukuan keuangan UMKM. Hasil yang didapatkan selama pelaksanaan PKM, semua peserta UMKM sangat antusias selama workshop berlangsung, aktif berdiskusi dengan nara sumber, mengerjakan soal kasus penyusunan laporan keuangan dengan penuh semangat. Respon peserta setelah mengikuti workshop, pengurus dan pengelola UMKM akan mengimplementasikan pengetahuan yang didapatkan dari workshop, yaitu Menyusun laporan keuangan sederhana dengan benar. PKM selanjutnya diusulkan pendampingan penyusunan laporan keuangan, sesuai dengan core business UMKM penggunaan Microsoft Office atau aplikasi sistem sederhana, pengelolaan UMKM dan aplikasi meeting online.
WORKSHOP PASIF INCOME: PENERIMAAN DIVIDEN SAHAM Silviana Silviana; Wedi Rusmawan; Diana Sari; Nuryaman Nuryaman; Ahmad Fadjar; Rita Yuniarti; Adhitya Adhitya; Annisha Annisha; Sahrul Sahrul
Jurnal Abdimas Bina Bangsa Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Abdimas Bina Bangsa
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/jabb.v4i2.830

Abstract

The objective of this activity is to provide a combination of theoretical knowledge to young prospective investors. Participants in this activity are postgraduate students with diverse backgrounds, including banking professionals, entrepreneurs in various fields such as mining, steel, culinary, coffee shops, private hospital employees, and entrepreneurs. The activity is conducted through a semester-long workshop. The results of the activity indicate that passive income runs smoothly and successfully, with participants highly satisfied with the clarity and comprehensibility of the dividend material and the expertise of the speakers. The facilities, internet access, and air conditioning were excellent. Furthermore, the proposal for the next research activity (PKM) related to the theme of practicing buying and selling stocks in the capital market using software highlights a strong interest in further developing their investment knowledge