Emilia Nanda Sartika
Departemen Pendidikan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perempuan dalam pemberdayaan sosial di Komunitas Pelangi Nusantara Malang Emilia Nanda Sartika; Ahmad Arif Widianto
Dimensia: Jurnal Kajian Sosiologi Vol 12, No 2 (2023): Dimensia: Jurnal Kajian Sosiologi
Publisher : Departemen Pendidikan Sosiologi FISHIPOL UNY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/dimensia.v12i2.61513

Abstract

Penelitian mengkaji bentuk partisipasi perempuan dalam pemberdayan sosial di Komunitas Pelangi Nusantara Malang (Pelanusa). Penelitian menggunakan metode kualitatif melibatkan founder, pembina, ketua tim kreatif, anggota tim kreatif, dan anggota binaan di Pelanusa. Hasil penelitian menunjukkan partisipasi aktif peserta perempuan dalam kegiatan kewirausahaan sosial dan pendampingan pada program pelatihan pembuatan produk kerajinan pembekalan kewirausahaan. Namun, disamping keterbatasan sumber daya di Pelanusa, kemauan dan kemampuan dasar peserta perempuan sedikit banyak menghambat partisipasi aktif mereka. Selain itu, beberapa peserta tidak mendapat dukungan penuh dari keluarga termasuk tidak sepernuhnya diizinkan oleh suami untuk terlibat di Pelanusa.Â