Amira Henny Mahmudah
Universitas PGRI Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Toleransi Keragaman Keyakinan Pada Siswa Sekolah Dasar Amira Henny Mahmudah; Khusnul Fajriyah; Ikha Listyarini; Tutik Wahyuni
Jurnal Educatio FKIP UNMA Vol. 9 No. 3 (2023): July-September
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/educatio.v9i3.5067

Abstract

Profil Pelajar Pancasila merupakan sejumlah ciri karakter dan kompetensi yang diharapkan untuk diraih oleh peserta didik, yang didasarkan pada nilai-nilai luhur Pancasila. Pelajar yang memiliki profil ini adalah pelajar yang terbangun utuh keenam profil pembentuknya. Salah satu Profil Pelajar Pancasila yaitu Berkebinekaan Global yang dalam implementasinya selalu mengupayakan terciptanya perdamaian dan keharmonisan sosial tanpa memandang golongan, suku, bangsa, maupun agama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk toleransi keragaman keyakinan pada siswa dan relasi antara siswa muslim dengan nonmuslim di dalam lingkungan sekolah SDN 01 Kalicari. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Metode pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Data yang diperoleh dikomputasi, dianalisis, dan disimpulkan sehingga mendapatkan kesimpulan mengenai bentuk toleransi keragaman keyakinan siswa di sekolah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, penelitian mengenai bentuk toleransi keragaman keyakinan siswa di sekolah adalah sebuah penelitian yang persiapannya sama dengan penelitian lainnya akan tetapi sumber dan metode pengumpulan data dengan mengambil data dari observasi, wawancara, mencatat, dan  mengolah bahan penelitian. Penelitian mengenai bentuk toleransi keragaman keyakinan siswa di sekolah juga sebuah penelitian dan dapat dikategorikan sebagai sebuah karya ilmiah karena pengumpulan data dilakukan dengan sebuah strategi dalam bentuk metodologi