Arsy Istiana
Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Nilai Karakter Disiplin pada Kegiatan Ekstrakurikuler Drumband Arsy Istiana; Joko Pamungkas
Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol 7, No 5 (2023): in Progress
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/obsesi.v7i5.5213

Abstract

Melalui disiplin, anak dapat mengenali perbedaan perlaku yang benar dan salah sesuai dengan aturan yang berlaku di masyarakat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan disiplin pada kegiatan drumband. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat beberapa penerapan karakter kedisiplinan dalam kegiatan ekstrakurikuler drumband antara lain: 1) disiplin waktu, seperti pelatih drumband memberikan teladan kepada siswa dengan datang ke tempat latihan sebelum sesi latihan dan siswa datang tepat waktu ke tempat latihan 2) disiplin menaati aturan berupa guru dan siswa membuat dan menyepakati aturan bersama dan siswa dapat mengatur diri sendiri seperti dapat mengambil dan mengembalikan peralatan drumband pada tempatnya dan duduk di posisi yang telah ditentukan oleh pelatih, 3) disiplin sikap, berupa siswa mendengarkan dan mengikuti arahan dari pelatih dan pelatih menegur siswa yang tidak serius pada saat latihan drumband dilakukan. Saran penelitian ditujukan kepada sekolah agar selalu melakukan inovasi mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta menekankan nilai-nilai karakter pada setiap kegiatan ekstrakurikuler di sekolah.