This Author published in this journals
All Journal Tematik
Moch Jodhy J.Rachamn
Universitas Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN PEMAHAMAN KITA-KIAT CARA MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGRAJIN BATIK DI KOTA SEMARANG Hardani Widhiastuti; Mulya Virgonita I.Winta; Moch Jodhy J.Rachamn; Dyah Nirmala Arum Janie
TEMATIK Vol 3, No 2 (2021): Desember (2021)
Publisher : TEMATIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/tmt.v3i2.4537

Abstract

Pengetahuan dan pemahaman mengenai pentingnya kepuasan pelanggan bagi keberlangsungan usaha Batik pada pengrajin Batik di Semarang sangat penting. Pelatihantentang kiat-kiat cara meningkatkan kepuasan pelanggan dilakukan untuk meningkatkanpengetahuan dan pemahaman pengrajin Batik agar dapat memahami pentingnya menjaga danmeningkatkan kepuasan pelanggan. Pelatihan dilakukan pada 38 UMKM pemilik/ pengrajinBatik. Kegiatan dilaksanakan dengan memberikan ceramah dan mengerjakan tugas dalamlembar kerja. Metode analisis yang dipergunakan adalah metode kuantitatif dengan perhitunganWilcoxon Signed Rangk Test, dengan membandingkan antara evaluasi awal dan evaluasi akhiryang diperoleh dari akumulasi sample rata-rata. Hipotesis yang dibangun adalah ada perbedaanpemahaman para pemilik usaha Batik di area Jawa Tengah antara sebelum dan sesudahdiadakan pelatihan tentang Kiat-kiat Memuaskan Pelanggan. Hasil perhitungannya adalahbahwa berdasarkan nilai Asymp Sig. (2-tailed) sebesar 0,038 < 0.05 maka Ho ditolak dan Haditerima, yang artinya ada perbedaan rata-rata skor sebelum dan sesudah mengikuti pelatihan.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pelatihan kiat memuaskan pelanggan cukup efektifdalam meningkatkan persepsi pemilik usaha batik untuk memberikan pelayanan yangmemuaskan bagi pelanggan.