Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Konsep Diri Remaja Pengguna Aktif Media Sosial di Keluarga Ernawati Hamidah; Asep Suryadin; Eva Martini; Dhinny Novryanthi; Lutiyah Lutiyah; Ricko Dwi Haryanto
Jurnal Kampus STIKES YPIB Majalengka Vol 11 No 1 (2023): Jurnal Kampus STIKes YPIB Majalengka
Publisher : Universitas YPIB Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51997/jk.v11i1.186

Abstract

Media sosial pada saat ini yang tidak dapat dilepaskan dari kehidupan masyarakat, dimana setiap orang bebas menggunakan aplikasi atau fitur untuk berinterkasi, hasil interaksi sosial pada remaja dengan lingkungannya termasuk dimedia sosial membentuk proses perkembangan konsep diri pada remaja. Metode penelitian yang digunakan adalah desain kualitatif menggunakan pendekatan fenomenologi deskriptif. Hasil penelitian menujukkan terdapat tiga tema yaitu : dorongan membentuk identitas diri, konsep diri positif, dan membentuk interaksi sosial yang baik pada remaja. Kesimpulannya Dalam membentuk identitas diri remaja sangat dipengaruhi oleh motivasi dari setiap individu tersebut berdasarkan pengalaman dan aktifitas yang positif yang dilakukan oleh remaja dari berbagai interaksi remaja dengan lingkungannya. Berdasarkan hasil penelitian maka disaranakan kepada peneliti selanjutnya untuk menggali lebih banyak mengenai fenomena pembentukan identitas diri dalam media sosial yang ada di masyarakat khusunya usia remaja dan agar remaja pengguna aktif media sosial menjadi pengguna yang bijak dan cerdas dalam menggunakan media sosial apapun. Kata Kunci: konsep diri; remaja; penggiuna aktif media sosial