Afdhal Walidy
Informatika, Universitas Amikom Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI ALGORITMA GREEDY UNTUK MENCARI JALUR TERPENDEK PADA SEBUAH LOKASI WISATA KOTA TERNATE Hartatik; Abdul Mizwar A Rahim; Muhammad Aldi; Afdhal Walidy; Bagas Satrio Utomo
Jurnal Informatika Komputer, Bisnis dan Manajemen Vol 16 No 3 (2018): September 2018
Publisher : LPPM STMIK El Rahma Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61805/fahma.v16i3.86

Abstract

Ternate adalah sebuah daerah yang berada di bawah kaki gunung api Gamalama pada sebuah Pulau Ternate di Provinsi Maluku Utara. Ternate sendiri merupakan sebuah daerah yang mempunyai segudang tempat wisata diantaranya seperti wisata alam, wisata pantai serta wisata sejarah ada di Ternate, dari beberapa wisata di ternate terkadang pendatang/pengunjung yang ingin mengunjungi wisata yang di inginkan sering kebingungan melakukan pemilihan rute dengan jarak terdekat untuk bisa sampai ke wisata tujuan mereka. Salah satu jalan keluar/ pemecahan masalah yang di gunakan untuk mengatasi persoalan ini adalah dengan di dibuatnya perangkat system pencarian jalur terpendek untuk pemilihan rute terdekat ke sebuah tempat wisata daerah. Algoritma penentuan jalur terdekat wisata daerah yang di gunakan adalah algoritma greedy.