Ahmad Zaenun
Politeknik Bina Madani

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Re-Desain Kemasan dan Pembuatan Konten Media Sosial UMKM Bumbu Rempah Sakato Vickrie Ardy; Leni Sugiyanti; Ahmad Zaenun; Avivah Ayub
SENADA : Semangat Nasional Dalam Mengabdi Vol. 3 No. 3 (2023): SENADA : Semangat Nasional Dalam Mengabdi
Publisher : Politeknik Bina Madani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56881/senada.v3i3.150

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang bergerak di bidang bumbu rempah-rempah memiliki peran penting dalam memenuhi permintaan konsumen akan produk rempah-rempah berkualitas di era sekarang. Rempah-rempah telah menjadi bagian tak terpisahkan dari berbagai masakan tradisional maupun internasional, sehingga permintaan akan produk ini terus meningkat seiring dengan keberagaman kuliner yang semakin diminati oleh masyarakat. UMKM dalam industri rempah-rempah menghadapi tantangan dan peluang unik yang berkaitan dengan perubahan tren konsumen, permintaan akan produk organik dan berkelanjutan, serta peran teknologi dan digitalisasi dalam memperluas jangkauan pasar. Penggunaan media sosial, platform e-commerce, dan pemasaran digital menjadi semakin penting dalam mencapai audiens yang lebih luas dan memperkuat citra merek produk rempah-rempah