Jamaluddin
Pendidikan Fisika, Universitas Islam Negeri Ar-Baniry, Banda Aceh, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

LKPD Materi Fluida Dinamis Dikembangkan dengan Sigil Software M. Firza Duana; Sabaruddin; Jamaluddin; Nurhayati
JURNAL ILMIAH MAHASISWA Vol 1 No 1 (2023): Jurnal Ilmiah Mahasiswa
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/jim.v1i1.335

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangakan LKPD dengan sigil software dengan materi fluida dinamis sehingga meniculkan E-LKPD yang layak digunakan. Penelitian ini menggunakan model penelitian pengembangan model Allesi dan Trollip. Model Alessi dan trollip terdiri dari tiga tahapan penelitian yaitu planning (perencanaan), design (perancangan), dan development (pengembangan). Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa lembar validasi alih dan dianaliss menggunakan teknik deskriptif kualitatif persentase kelayakan produk. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa E-LKPD yang dikembangkan dengan sigil software pada materi fluida dinamis hasil pengembangannya menunjukan layak digunakan dengan skor kelayakan rata-rata 89.75% muncul pada katerogi sangat layak. Berdasarkan validasi oleh ahli materi memperoleh skor rata-rata 93.75% dengan kategori sangat layak, dan validasi oleh ahli media memperoleh skor rata-rata 85.75% dengan kategori sangat layak. Sehingga produk E-LKPD yang dekembangkan dengan sigil software pada materi fluida dinamis sangat layak digunakan dalam proses pembelajaran.