Sanita
UPTD SD Negeri 010243 Binjai Serbangan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN METODE INKUIRI DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SD NEGERI 010243 BINJAI SERBANGAN Sanita
Analysis Vol 1 No 1 (2023)
Publisher : CV Edu Tech Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis upaya meningkatkan hasil belajar siswa menggunakan metode inkuiri dalam pembelajaran IPS di SD Negeri 010243 Binjai Serbangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK) sebanyak 2 siklus. Hasil penelitian dapat dikemukakan kesimpulan bahwa dengan penggunaan metode inquiry dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa materi Kepahlawanan dan Patriotisme pada siswa kelas IV SD Negeri 010243 Binjai Serbangan. Berdasarkan hasil pelaksanaan tindakan perbaikan pembelajaran dapat dikemukakan bahwa pada pra siklus hanya 8 orang (28,57%) siswa yang mencapai mencapai target KKM sebesar 70. Setelah pelaksanaan tindakan siklus I terdapat 18 siswa (64,29%) yang telah mencapai target KKM, dan pada hasil evaluasi siklus II terdapat 28 siswa (100,00%) siswa yang telah mencapai ketuntasan belajar.