Fuazen Fuazen
Fakultas Teknik, Program Studi Teknik Mesin, Universitas Muhammadiyah Pontianak

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Tingkat Ekonomis Penggunaan Bahan Bakar Pada Kendaraan Bermotor (Studi Eksprimen Penggunaan Premium Plus Sebagai Pengganti Pertamax) Fuazen Fuazen
Suara Teknik : Jurnal Ilmiah Vol 1, No 1 (2010): Suara Teknik: Jurnal Ilmiah
Publisher : Fakultas Teknik UM Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29406/stek.v1i1.300

Abstract

Bensin (gasoline) merupakan salah satu jenis bahan bakar yang digunakanpada mesin pembakaran dalam (internal combustion engine), dimana sering kitakenal dengan mesin yang bekerja berdasarkan siklus otto. Biasanya mesin tersebutdilengkapi dengan busi dan karburator. Busi menghasilkan loncatan bunga apilistrik yang menyalakan campuran bahan bakar dan udara segar, karena itu motorbensin cenderung dinamai Spark Ignition Engine.Namun dalam kondisi lapangan ada beberapa jenis bensin yang kita temui,dan ini memiliki tingkatan kemampuan untuk terbakar yang berbeda dan biasanyaklasifikasi tersebut diwakili dengan angka/nilai oktan (RON), misalnya Premiumber-oktan 88, Pertamax ber-oktan 92 dan seterusnya. Semakin tinggi angka oktan,maka harga per liternya pun umumnya lebih tinggi. Namun belum tentu bahwa jikamengisi bensin ber-oktan tinggi pada mesin mobil/motor kita, kemudian akanmenghasilkan tenaga yang lebih tinggi serta hemat juga.Jadi salah satu pendekatan yang paling mudah dalam memilih bahan bakaryang tepat adalah kita kembali merujuk akan spesifikasi pabrikan dari jeniskendaraan yang kita gunakan. Artinya kalau memang kendaraan yang kita punyamengharuskan menggunakan bensin yang ber-oktan 88 janganlah kita menggunakanbensin yang ber-oktan 92, demikian juga sebaliknya.Kata Kunci: Bensin, Premium Dan Pertamax