Udin Saubas
Universitas Khairun Ternate

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS TEKS DI SMP Udin Saubas
Riksa Bahasa Vol 2, No 1 (2016): Riksa Bahasa Vol. 2 No.1 Maret 2016
Publisher : Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/rb.v2i1.8782

Abstract

Penerapan Kurikulum 2013 menekankan pentingnya keseimbangan antara kompetensi sikap, pengetahuan dan keterampilan, pembelajaran berkelanjutan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Teknik utama yang digunakan adalah analisis isi dengan pembacaan dan penafsiran berulang-ulang, kemudian diintegrasikan dengan analisis penafsiran dari berbagai sumber. Hasil analisis dapat dikatakan bahwa induksi erat sekali berhubungan dengan metode saintifik. Pendekatan merupakan latar belakang filosofis mengenai pokok bahasan yang hendak diajarkan. Pandangan kritis “teks” dibangun dari sejumlah “peranti linguistik” yang di dalamnya terdapat ideologi dan kekuasaan. Bahasa memiliki peran penting sebagai wahana mengespresikan perasaan dan pemikiran secara estetis dan logis.Kata kunci: pendekatan saintifik; pembelajaran bahasa Indonesia; teks.