This Author published in this journals
All Journal Jurnal Psikologi
Ida Ayu Putu Sri Andini
Universitas Gunadarma

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SIKAP TERHADAP PERILAKU SEKS MAYA BERDASARKAN JENIS KELAMIN PADA DEWASA AWAL Ida Ayu Putu Sri Andini
Jurnal Psikologi Vol 2, No 2 (2009)
Publisher : Universitas Gunadarma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk perbedaan sikap terhadap seks maya berdasarkan jeniskelamin pada umur dewasa awal. Penelitian dilakukan terhadap 100 mahasiswa diUniversitas Gunadarma. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner.Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Uji t. Analisis data menghasilkannilai t sebesar 8.296 (p < 0.01). Nilai tersebut menunjukan adanya perbedaan sikap terhadapseks maya berdasarkan jenis kelamin pada dewasa awal. Rata-rata empirik yang diperolehlebih rendah dari pada rata-rata hipotetiknya. Ini berarti baik pria maupun wanita memilikisikap yang negatif terhadap seks maya. Hal tersebut dipengaruhi oleh faktor kebudayaan,keinginan sosial, lembaga pendidikan dan keagamaan.AbstractThe aim of this research is to measure the attitude difference on cybersex based on gender onyoung adult. The participants of the research are 100 Gunadarma University college students.This research is using questionairre for the data collecting. This research is using t test forthe data analysis with t score around 8.296 (p < 0.01). This result shows the attitudedifference on cybersex based on gender on young adult. The empiric mean shows the lowerscore from the hipotetic score. It shows that women and men are having attitude of cybersexnegatively. It can be happened because factors such as culture, social intention, educationalinstitution and religion.