Pontas J, Sitorus
Universitas HKBP Nommensen Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Media Video Modul Nusantara Mahasiswa PMM 2 terhadap Kemampuan Menulis Teks Laporan Hasil Observasi pada Siswa Siswi Kelas VII SMP Sidorame Medan Pontas J, Sitorus; Imelda br. Siahaan; Tigor Sitohang
Journal of Language Education (JoLE) Vol. 1 No. 1 (2023): Maret
Publisher : Merwin Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Media Video Modul Nusantara Mahasiswa PMM 2 terhadap kemampuan menulis Teks Laporan Hasil Observasi pada Siswa-siswi kelas VII SMP HKBP Sidorame Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif eksperimen dengan desain penelitian one group pretest posttest design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII dengan jumlah siswa 30 orang yang ditentukan dengan teknik sampling sensus. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji Normalitas, uji Homogenitas, dan uji Hipotesis. Setelah dilakukan penelitian pretest dan posttest dengan menggunakan media video modul nusantara, diperoleh nilai rata-rata pretest 44,5 dan posttest 80,66. Hasil uji prasyarat data pretest dan posttest menyatakan sampel berdistribusi Normal dan Homogen. Dari hasil pengujian hipotesis dalam penelitian ini dilakukan uji “t” pada taraf signifikan 5% yaitu dk = N1+N2, dk = 30+30 = 60-2 =58, df 58 diperoleh taraf signifikan 5 % = 1,667 Ttabel. Hal perhitungan yang dilakukan dapat diketahui bahwa Thitung > Ttabel = 52,8987 > 1,667. Dengan demikian hipotesis nihil (Ho) ditolak dan Hipotesis (Ha) diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan pada pengaruh penggunaan media video modul nusantara di SMP HKBP Sidorame Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024. Kata Kunci: Media Video Modul Nusantara, kemampuan menulis Teks Abstract This research aims to determine the effect of the Nusantara Module Video Media for PMM 2 Students on the ability to write Observation Report Texts for Class VII students at HKBP Sidorame Middle School Medan for the 2023/2024 academic year. This type of research is quantitative experimental research with a one group pretest posttest research design. The population in this study was all class VII students with a total of 30 students determined using census sampling techniques. The data analysis techniques used are Normality test, Homogeneity test, and Hypothesis test. After conducting pretest and posttest research using the Indonesian video module media, the average pretest score was 44.5 and posttest 80.66. The pre-test and post-test data prerequisite test results stated that the sample had a Normal and Homogeneous distribution. From the results of hypothesis testing in this study, a "t" test was carried out at a significant level of 5%, namely dk = N1+N2, dk = 30+30 = 60-2 =58, df 58 obtained a significant level of 5% = 1.667 Ttable. From the calculations carried out it can be seen that Tcount > Ttable = 52.8987 > 1.667. Thus the null hypothesis (Ho) is rejected and the hypothesis (Ha) is accepted. So it can be concluded that there is a significant influence on the influence of using Indonesian video module media at HKBP Sidorame Medan Middle School in the 2023/2024 Academic Year. Keywords: Nusantara Module Video Media, ability to write text.