Diah Meilani
Politeknik Negeri Sriwijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Determinan Kualitas Laporan Keuangan Daerah Kabupaten Musi Banyuasin Diah Meilani; Bainil Yulina; Anggeraini Oktarida
JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi) Vol. 10 No. 1 (2024): Februari 2024
Publisher : Sekretariat Pusat Lembaga Komunitas Informasi Teknologi Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi laporan keuangan Kabupaten Musi Banyuasin. Faktor-faktor tersebut adalah Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Sistem Pengendalian Intern, Kapasitas Sumber Daya Manusia, dan Penerapan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah (SIMDA) Keuangan. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan Purposive sampling. Peneliti menentukan sampel dengan kriteria yaitu kepala bagian atau sub bagian keuangan, dan staff penatausahaan keuangan. Dimana populasi terdiri dari 30 OPD di kabupaten Musi Banyuasin, dan sampelnya adalah 3 pegawai dari masing-masing OPD sesuai dengan kriteria. Peneliti menggunakan alat analisis regresi linier berganda dengan SPSS versi 25. Berdasarkan hasil penelitian ini Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD) berpengaruh secara parsial terhadap kualitas pelaporan keuangan daerah di Kabupaten Musi Banyuasin, Sistem Pengendalian Intern secara parsial berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan kabupaten Musi Banyuasin, Kapasitas Sumber Daya Manusia berpengaruh secara parsial terhadap kualitas laporan keuangan daerah kabupaten Musi Banyuasin, Penerapan Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) berpengaruh secara parsial terhadap kualitas Laporan Keuangan Daerah Kabupaten Musi Banyuasin, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD), Sistem Pengendalian Intern, Kapasitas Manusia,dan penerapan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah (SIMDA) secara simultan terhadap kualitas laporan keuangan daerah Kabupaten Musi Banyuasin.