Muhammad Aziz
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peluang dan Tantangan Pendakwah Baru di Era Digital Muhammad Aziz
El-Wasathy: Journal of Islamic Studies Vol 1 No 2 (2023): El-Wasathy: Journal of Islamic Studies
Publisher : Lembaga Swadaya Masyarakat Asosiasi Masyarakat Madani Indonesia (AMMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peluang dan tantangan pendakwah baru di era digital. Ada dua temuan yang akan menjadi rumusan masalah yakni 1) bagaimana peluang dan tantangan pendakwah baru di era digital? 2) bagaimana relevansi pendakwah baru di zaman sekarang atau era digital? Untuk menjawab pertanyaan tersebut penulis menggunakan metode studi literatur dengan menggunakan pendekatan deskriptif-analisis. Data-data yang sudah dikumpulkan berupa buku-buku, artikel, jurnal, koran, dan berita, lalu dianalasis secara mendalam. Hasil dari penelitian ini yaitu peran pendakwah di era digital sangatlah dibutuhkan dan peluang yang diberikan lebih luas seperti seorang pendakwah dapat dengan mudah menyebarkan ajaran-ajaran agama melalui media sosial berupa Youtube dan Instagram. Tentunya dengan tawaran metode atau cara yang beragam yang dapat dipilih dan dikembangkan oleh seorang pendakwah selaras dengan latarbelakang jamaah. Relevansi pendakwah di era digital sangatlah penting karena selagi ada pendakwah maka ajaran-ajaran agama akan selalu tersebarkan sampai keseluruh negeri bahkan pelosok dunia. Apalagi, dengan adanya teknologi digital semakin memudahkan para pendakwah baru dalam berdakwah di era digital.