Novita
Universitas Sains Islam Al Mawaddah Warrahmah

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS PENERAPAN METODE TALAQQI UNTUK MEMBENTUK KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENGHAFAL AL-QUR’AN SANTRI DI BERBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN Desri Rahmadani; Askari Zakariah; Novita
MERDEKA : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 2 (2023): Desember
Publisher : PT PUBLIKASI INSPIRASI INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/merdeka.v1i2.379

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan mengenai penggunaan metode talaqqi dalam pembelajaan Al-Qur’an baik itu membaca maupun menghafal Al-Qur’an di berbagai sekolah, madrasah, pondok maupun rumah tahfidz yang ada di berbagai daerah yang ada di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode library research dengan sumber data yang di peroleh dari berbagai jurnal dan buku. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode talaqqi yang dilakukan di beberapa sekolah, madrasah, pondoh dan rumah tahfidz memiliki dampak yang baik baik dari segi bacaan, hafalan maupun murojaah hafalan santri dan siswa sehingga dapat disimpulkan bahwa metode talaqqi ini berdampak baik terhadap bacaan maupun hafalan siswa atau santri.