Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH LITERASI ZAKAT, LOKASI, RELIGIUSITAS, AKUNTABILITAS, DAN PENDAPATAN TERHADAP MINAT MASYARAKAT MUSLIM MEMBAYAR ZAKAT DI BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) KABUPATEN SERDANG BEDAGAI Robi Prayoga; Muhammad Yafiz
Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam Vol. 6 No. 001 (2022): Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam (Special Issue 2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al Hidayah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30868/ad.v6i001.4087

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena rendahnya minat masyarakat muslim membayar zakat di Baznas Kabupaten Serdang Bedagai. Dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh variabel literasi zakat, lokasi, religiusitas, akuntabilitas, dan pendapatan terhadap minat masyarakat muslim membayar zakat di Baznas Kabupaten Serdang Bedagai.  Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Sumber data yang  meliputi data primer dan data sekunder. Data primer  dengan  melakukan penyebaran kuesioner, wawancara dan observasi sedangkan data sekunder bersumber melalui buku, artikel ilmiah dan data dari lembaga. Berdasarkan hasil penelitian bahwasannya variabel literasi zakat, lokasi, religiusitas, akuntabilitas, dan pendapatan berpengaruh terhadap minat  masyarakat muslim membayar zakat di Baznas Kabupaten Serdang Bedagai. Sehingga uji hipotesis semua variabel dalam penelitian ini adalah Ha diterima dan H0 ditolak