Rezekikasari Rezekikasari
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Potensi Bakteri Indigenous pada Tanah Tailing Kecamatan Mandor dalam Remediasi Metil Merkuri Rezekikasari Rezekikasari; Sutarman Gafur; Rini Susana
Perkebunan dan Lahan Tropika Vol 8, No 1 (2018)
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (382.319 KB) | DOI: 10.26418/plt.v8i1.29786

Abstract

Kecamatan Mandor memiliki banyak lahan penambangan emas baik yang aktif digunakan maupun yang telah ditinggalkan. Wilayah-wilayah yang pernah dibuka sebagai tempat usaha penambangan emas tidak pernah diupayakan untuk membersihkan sisa-sisa merkuri yang digunakan sebagai bahan pemisah butiran emas baik oleh pihak pemerintah, swasta maupun perorangan. Akibatnya wilayah ini menjadi lahan kritis yang rawan dampak pencemaran wabah penyakit yang disebabkan oleh paparan metil merkuri. Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi bakteri yang berasal dari Kecamatan Mandor dan memiliki kemampuan mereduksi metil merkuri secara in vitro.  Isolat yang diperoleh adalah  isolat yang dapat dijadikan sebagai agent yang mampu memulihkan lahan yang tercemar metil merkuri. Penelitian dilakukan pada skala laboratorium dan diperoleh sebanyak 20 isolat yang tersebar dari beberapa lokasi pengambilan sampel. Isolat bakteri ditumbuhkan dengan menggunakan metode tuang yang menggunakan media nutrien agar. Dari 20 isolat yang ditemukan 6 diantaranya adalah isolat yang memiliki kemampuan hidup pada media yang ditambahkan metil merkuri mulai taraf konsentrasi 5 ppm, 10 ppm dan 15 ppm Hg.Kata kunci : Bakteri Indigenous, Metil Merkuri dan Tailing. 
MODIFIKASI MEDIA ALTERNATIF DARI SAYURAN UNTUK ANALISIS KUANTITATIF PERTUMBUHAN MIKROORGANISME ASAL TANAH GAMBUT KALIMANTAN BARAT DENGAN METODE TPC Rezekikasari Rezekikasari; Rudi Harianto
Perkebunan dan Lahan Tropika Vol 9, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.697 KB) | DOI: 10.26418/plt.v9i1.37718

Abstract

Medium formulations for quantitative testing and isolation of microorganism from peat soils, require adequate nutrition. This needs to be supported by the type of substrate and incubation conditions that support each other. Isolation media used mostly though available, but the price is quite high. This is what underlies the need to find alternative sources of new substrates that can support the growth of microbes from peat soils. Some of these ingredients include, carrots, Gembili Bulbs, tomatoes, and pumpkin which are abundantly available in West Kalimantan. This study shows that the best substrate in isolation of bacteria and fungi from peat is Gembili Bulbs with a total colony of 26 x 105 (CFU / gr) and fungi of 10 x 105 (CFU / gr). Peat bacteria and fungus cannot grow on carrot and pumpkin substrate media as indicated by the absence of growing microbial colonies. The best formulation of microbial isolation media with Gembili Bulbs is also supported by the highest C / N ratio of 44.8.Key Words : Bacteria, Fungi, Quantitative, Pour Plate Methode, TPC