Sarni Sarni
Pendidikan Biologi, Universitas Borneo Tarakan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Identifikasi dan Mikro Habitat Kelas Asteroidea Di Perairan Kepulauan Derawan Kecamatan Derawan Kabupaten Berau Provinsi Kalimantan Timur Rani Rizqi Afiah; Jusriani Jusriani; Sarni Sarni
Jurnal Ilmu Hayat Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um061v1i12017p8-13

Abstract

Kepulauan Derawan terletak di Kecamatan Derawan Kabupaten Berau Provinsi Kalimantan Timur. Kepulauan Derawan menjadi Kawasan Taman Laut yang memiliki fungsi sebagai kawasan konservasi. Sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai nelayan. Perairan Kepulauan Derawan memiliki banyak biota laut salah satunya yaitu Bintang Laut atau nama latinya Asteroidea. Mempelajari tentang Bintang Laut sangat penting yang diketahui bahwa Bintang Laut memiliki fungsi sebagai pembersih serasah detritus di zona intertidal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui identifikasi dan mikrohabitat dari Bintang Laut. Penelitian ini dilakukan pada bulan Oktober-November. Materi dari objek penelitian ini adalah identifikasi masing-masing spesies yang didapatkan dari pembuatan plot dan transek. Metode penelitian yang digunakan adalah metode pengamatan dan pengambilan sampel spesies Bintang Laut yang didapatkan. Hasil dan kesimpulan dari penelitian ini Bintang Laut yang ditemukan yaitu Archaster typicus pada mikrohabitat pasir danĀ  Spinulosida pada mikrohabitat lamun dan karang.