Lien Damayanti
Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Tadulako

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Ketahanan Pangan Desa (Studi Kasus di Kabupaten Malang) Lien Damayanti
Agroland: Jurnal Ilmu-ilmu Pertanian Vol 14 No 3 (2007): September
Publisher : Universitas Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims (1) to analysis factors affecting the level of food tenacity both directly and indirectly, (2) to analysis the correlation and the influence between availability, food access and livelihood, nutrition and health, and food susceptibility, and (3) to analysis the effect of availability, food access and livelihood, nutrition and health, and food susceptibility on the level of food tenacity either partial or combination. This research conducted in 3 sub-district at Malang District: (1) Kepanjen, (2) Pakisaji, and (3) Sumber Pucung with 30 villages. The research carried out using Path analysis with indicators: (1) Availability, (2) Food access and Livelihood, (3) Nutrition and Health, and (4) Food susceptibility. The results of analysis show that only 3 factors significantly affect the level of food tenacity such as food access and livelihood, nutrition and health, and food susceptibility. However, indicator of availability shown no significant. The Successful of food security can be achieved if food could reach to household level.
Analisis Kemiskinan dan Distribusi Pendapatan Rumah Tangga Petani Padi Sawah di Desa Jalajja Kecamatan Burau Kabupaten Luwu Timur Nur Paidil; Abdul Muis; Lien Damayanti
Agroland: Jurnal Ilmu-ilmu Pertanian Vol 28 No 1 (2021): April
Publisher : Universitas Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22487/agrolandnasional.v28i1.741

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi pendapatan rumah tangga petani padi sawah dan menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi tingkat kemiskinan rumah tangga petani padi sawah. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini ialah Analisis headcount index, Analisis Poverty Gap, Analisis Distribusi Pendapatan dan Analisis Regresi. Tingkat kemiskinan rumah tangga petani padi sawah di Desa Jalajja Kecamatan Burau Kabupaten Luwu Timur dapat dilihat berdasarkan nilai indeks keparahan kemiskinan sebesar 74,5 % artinya proporsi rumah tangga petani padi sawah yang hidup diatas garis kemiskinan lebih tinggi atau rumah tangga miskin lebih rendah dibandingkan dengan proporsi rumah tangga yang hidup diatas garis kemiskinan atau tidak miskin. Distribusi pendapatan dengan melihat nilai Gini ratio yaitu sebesar 0,094 yang menandakan bahwa ketimpangan kemiskinan di daerah penelitian tergolong sangat rendah. Hasil Analisis Regresi diperoleh koefisien determinasi (R2) sebesar 74,8 % dengan faktor Tingkat kemiskinan dipengaruhi secara signifikan oleh variabel pendapatan rumah tangga sebesar 3,771 %, Sedangkan variabel umur kepala rumah tangga dan jumlah tanggungan keluarga berpengaruh tidak nyata terhadap tingkat kemiskinan.