Irwan Septayuda
Universitas Bina Darma Palembang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS MEDIA SOSIAL SEBAGAI SARANA PROMOSI JASA PERCETAKAN BUNGA CITRA Muhammad Fadly; Irwan Septayuda
Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis (JEMB) Vol. 1 No. 4 (2024): Maret
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jemb.v1i4.955

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penggunaan media sosial sebagai sarana promosi dan pemasaran pada UMKM Percetakan Bunga Citra dalam mengembangkan usahanya di era digital ini, yang kita ketahui dimana perkembangan teknologi digital saat ini telah memberikan banyak kemudahan dalam kehidupan manusia, tanpa terkecuali dalam membentuk efektivitas media sosial dalam mendorong promosi dan pemasaran yang ada. Promosi dan Pemasaran di media sosisal biasanya menggunakan platform-platform online yang sering digunakan oleh masyarakat dunia. Adapun platform online yang digunakan oleh Percetakan Media Sosial dalam pemasaran dan promosinya yaitu instagram. Metodologi penelitian yang digunakan adalah deskriftip kualitatif untuk membuat deskripsi dan gambaran secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta-faka serta hubungan antar fenomenanya. Dengan segala upaya dilakukkan diharapkan dapat membuat promosi dan pemasaran lebih efektifit dalam penggunaan media sosial yang dilakukan oleh UMKM Percetakan Bunga Citra, sehingga dalam promosi dan pemasarannya lebih hemat biaya dan dapat meningkatkan penjualan UMKM Percetakan Bunga Citra.