Hana Pasaribu
Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi PGSD

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA 2 KEBERSAMAAN DALAM KEBERAGAMAN KELAS IV SD NEGERI 091524 PNP TONDUHAN Hana Pasaribu; Nancy Angelia Purba; Desi Sijabat
Pande Nami Jurnal (PNJ) Vol. 1 No. 2 (2023): PNJ : Vol. 1 - No. 2 - OKTOBER 2023
Publisher : PT. Migas Centre Sidjabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Index Card Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Subtema 2 Kebersamaan Dalam Keberagaman di SD Negeri 091524 PNP Tonduhan. Desain penelitian ini adalah Pre-Eksperimental dengan bentuk One-Grup Pretest-Posttest Design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri 091524 PNP Tonduhan yang berjumlah 20 siswa. Ada dua hipotesis dalam penelitian ini, (1) terdapat pengaruh Model Pembelajaran Index Card Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Subtema 2 Kebersamaan Dalam Keberagaman di SD Negeri 091524 PNP Tonduhan (Ha) dan (2) tidak adanya Pengaruh Model Pembelajaran Index Card Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Subtema 2 Kebersamaan Dalam Keberagaman di SD Negeri 091524 PNP Tonduhan (H0). Pengumpulan data dilakukakan dengan memberikan soal pretest dan posttest. Berdasarkan hasil uji hipotesis dengan menggunakan uji-t diperoleh thitung > ttabel atau 22,26 > 1,73. Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat Pengaruh Model Pembelajaran Index Card Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Subtema 2 Kebersamaan Dalam Keberagaman di SD Negeri 091524 PNP Tonduhan. Ini berarti Ha diterima dan H0 ditolak.