Nurwati Djam'an
Jurusan Matematika, FMIPA Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN PENGETAHUAN MATEMATIKA ANAK-ANAK USIA SEKOLAH DASAR KELURAHAN TAKKALASI MELALUI PROGRAM LPM Nurwati Djam'an; Fajar Arwadi; Sahlan Sidjara; Nursyati; Lutfiah Nur Insyirah M
Jurnal Hasil-Hasil Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2024): Volume 03 Nomor 01 (April 2024)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35580/jhp2m.v3i1.2353

Abstract

. Learning and Play Mathematics (LPM) merupakan kegiatan pembelajaran diluar sekolah yang bertujuan untuk membantu anak-anak memahami mata pelajaran matematika. Kegiatan ini diadakan di 4 RW dengan 5 lokasi yaitu RW 01 di Takkalasi dan Parese, RW 02 di Pude’e, RW 03 diPacciro, dan RW 04 di Temmireng, dengan total pertemuan 23 petemuan. Adapun metode yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah pembelajaran dengan kelompok kecil. Kegiatan ini menunjukkan hasil yang positif. Hal ini dapat dilihat dari anak-anak yang belum hafal perkalian 6 – 10, dan belum mahir operasi bilangan bulat serta operasi campuran bilangan bulat. Namun, diakhir pertemuan Sebagian besar siswa sudah dapat menghafal perkalian 6 – 10, dan sudah dapat menyelesaikan soal operasi bilangan bulat serta operasi campuran bilangan bulat dengan benar. Melalui kegiatan ini motivasi anak-anak dalam belajar matematika menunjukkan hal yang positif. Hal ini dapat dilihat dari anak-anak yang semakin hari semakin semangat untuk mengikuti kegiatan ini.